SELAMAT DATANG DI BLOG BISNIS ONLINE DENGAN MODAL KECIL BAGI PEMULA >> Blog yang berisi Panduan Cari Usaha Sampingan dan Bisnis Online Untuk Pemula/Gaptek Internet dan juga Mengenai Tutorial Komputer dan Blogger

Laman

Sunday 11 August 2013

Cara Memasang Like Facebook Tersembunyi di Blog

Kali ini saya akan Share Cara Memasang Like Fans Facebook Tersembunyi di Blog. Dengan memiliki fans facebook, anda bisa memiliki Group sendiri di Facebook yang bisa memberikan informasi pada Fans anda. Selain itu keuntungannya tentu akan menambah trafik/kunjungan ke Blog anda. Ketika ada pengunjung yang Klik atau Suka, maka otomatis akan menambah Group anda.



Buat anda yang belum memiliki halaman Fans Page Facebook, bisa mempelajari caranya pada tutorial blog mengenai Cara Memasang Like Fans Facebook Tersembunyi di Blog.
Berikut Langkah-langkahnya :
Langkah Pertama :
  1. Login dulu ke blogger.
  2. Pilih Template di dasbor blog.
  3. Pilih Edit HTML 
  4. Centang dulu Expand Template Widget.
  5. Cari kode </head> di Template blog . 
  6. Pasang kode di bawah ini sebelum kode atau diatas kode </head>
    <script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.6.1/jquery.min.js' type='text/javascript'/> 
  7. Simpan Template.


Langkah Kedua :
  •  Klik menu Tata Letak
  •  Klik Tambah Gadget / Add a Gadget  

  • Copy Kode Script HTML dibawah :
        <script type="text/javascript">
    //<!--
    $(document).ready(function() {$(".w2bslikebox").hover(function() {$(this).stop().animate({right: "0"}, "medium");}, function() {$(this).stop().animate({right: "-250"}, "medium");}, 500);});
    //-->
    </script>
    <style type="text/css">
    .w2bslikebox{background: url("http://3.bp.blogspot.com/-KdSAuv-K7HM/To_WXoWHzJI/AAAAAAAAGvg/5UvL10LUe_k/facebook.png") no-repeat scroll left center transparent !important;display: block;float: right;height: 270px;padding: 0 5px 0 46px;width: 245px;z-index: 99999;position:fixed;right:-250px;top:20%;}
    .w2bslikebox div{border:none;position:relative;display:block;}
    .w2bslikebox span{bottom: 12px;font: 8px "lucida grande",tahoma,verdana,arial,sans-serif;position: absolute;right: 6px;text-align: right;z-index: 99999;}
    .w2bslikebox span a{color: #808080;text-decoration:none;}
    .w2bslikebox span a:hover{text-decoration:underline;}
    </style><div class="w2bslikebox" style=""><div>

    <iframe src="http://www.facebook.com/plugins/likebox.php?href=https://www.facebook.com/cariusahasampinganku?skip_nax_wizard=true&amp;width=245&amp;colorscheme=light&amp;show_faces=true&amp;connections=9&amp;stream=false&amp;header=false&amp;height=330" scrolling="no" frameborder="0" style="border: medium none; overflow: hidden; height: 330px; width: 245px;background:#fff;"></iframe><span><a href="http://cariusahasampinganku.blogspot.com/2013/08/cara-memasang-like-facebook-tersembunyi.html">Tutorial Here</a></span></div></div>
  • Ganti Kode yang berwarna Merah dengan URL Fans Page Facebook anda, dan Kode yang berwarna Coklat dengan alamat blog anda. Bila belum ada URLnya bisa anda lihat di postingan Cara Membuat Fanspage Facebook, lihat contohnya :
                             

  • Klik Simpan, dan Lihat Hasilnya
Demikian  Cara Memasang Like Facebook Tersembunyi di Blog Semoga bermanfaat.

Artikel Terkait:

No comments:

Post a Comment